Apa Obat Herbal Kista Lemak Payudara Terbaik?


By Cindy Wijaya

Pada beberapa organ dimana terdapat banyak kelenjar lemak, bisa terjadi kasus unik yang kerap mengganggu seperti pembengkakan kelenjar. Dan ketika kasus ini muncul pada area payudara wanita, keluhannya cukup samar sehingga membuatnya terkesan seperti tumor atau perkembangan sel kanker.

Itu sebabnya penting untuk melakukan pemeriksaan laboratorium secara lebih mendalam untuk mendapatkan informasi jelas mengenai sifat dari benjolan yang muncul pada area payudara ini. Tak selamanya setiap benjolan berarti sebagai sel abnormal macam kanker atau tumor.

Dalam bahasa medis, pembentukan benjolan kelenjar minyak pada payudara dikenal dengan istilah nekrosis lemak pada payudara, beberapa lebih pula memandangnya sebagai kista payudara. Karena hanya mengandung lemak, maka sifatnya tidak berbahaya dan tidak mengandung sifat mutasi gen untuk berubah menjadi sel ganas macam tumor dan kanker.

Kadang pembengkakan kelenjar minyak ini bisa berhenti dan mengempis dengan sendirinya, namun kadang juga bisa bersifat permanen sehingga memerlukan tindakan operasi. Untuk lebih jelasnya Anda bisa mendapatkan lebih banyak informasi seputar nekrosis lemak ini pada ulasan kali ini.

Memahami Nekrosis atau Kista Lemak Payudara

Kemunculan nekrosis erat kaitannya dengan kematian sel dimana terjadi sebuah situasi yang menyebabkan terjadinya kerusakan sel yang kemudian berkembang menjadi kerusakan permanen sampai kematian sel.

Pada kasus munculnya nekrosis atau kista lemak payudara, asal muasalnya berawal dari pembentukan jaringan parut yang muncul dalam jaringan aliran air susu dalam payudara. Jaringan pada payudara terdiri dari beberapa bagian yakni lobulus atau kelenjar susu, dan saluran-saluran kecil sebagai jalur aliran air susu menuju puting.

Ketika terjadi sebuah kondisi cedera, tindakan operasi, atau radiasi yang merusak jaringan saluran lemak tersebut, maka pada akhirnya jaringan rusak ini menyisakan jaringan parut yang bisa menutup jalan aliran air susu. Air susu adalah bentuk lain dari formula lemak dalam tubuh manusia. Sumbatan ini membuat susu mengendap dan akhirnya menggumpal dan menyebabkan area kelenjar dan salurannya membengkak. Inilah yang kemudian membentuk benjolan atau kista lemak payudara.

Penyembuhan dari penyakit ini bergantung pada lokasi sumbatan yang memicu pembengkakan. Bila sumbatan tidak bersifat permanen atau ada jalur lain yang bisa terbentuk untuk menyalurkan sumbatan lemak pada benjolan, maka memungkinkan benjolan kempis dengan sendirinya.

Anda bisa bayangkan saluran air susu pada payudara tak ubahnya dengan jaringan labirin. Dan memungkinkan adanya beberapa saluran yang saling terkait satu dengan yang lain, sehingga sangat memungkinkan satu sumbatan bisa dialirkan menuju saluran yang lain dalam sistem jaringan air susu.

Namun kadang sifat bengkakan lebih permanen karena jaringan parut yang terbentuk terlalu besar dan menutup semua jalan. Pembengkakan dalam kondisi ini bisa menjadi sangat besar dan menjadi sangat menyakitkan. Malah lemak di dalamnya akan mengeras meski tak lantas berubah melalui mutasi gen tetap saja kehadirannya akan sangat mengganggu dan menyiksa.

Mengatasi dengan Obat Herbal Kista Lemak Payudara

Ketika sudah muncul jaringan parut semacam ini, tak ada jalan lain kecuali dengan melakukan tindakan operasi. Tindakan ini akan membuka sumbatan sehingga jalur aliran kembali lancar dan sekaligus mengangkat gumpalan lemak yang sudah terbentuk. Karena kadang gumpalan ini mulai mengeras dan sulit untuk mengalir secara alami kembali.

Namun kebanyakan orang tindakan di atas meja operasi selalu menjadi sangat menakutkan, mengingat resiko dari tiap operasi memang tidak ringan. Apalagi biaya dari tindakan ini bisa menjadi sangat besar. Hal ini memicu banyak penderita mencoba mencari solusi lain seperti dengan obat herbal kista lemak payudara.

Dan salah satu yang bisa Anda andalkan sebagai obat herbal kista lemak payudara adalah Sarang Semut. Sejenis herbal unik berupa umbi tanaman epifit yang tumbuh subur melekat pada inang pohon besar di pedalaman hutan tropis Afrika. Bentuknya unik menggembung dengan labirin di dalamnya yang kerap dijadikan rumah bagi semut dan jenis serangga lain.

Dalam Sarang Semut terdapat kandungan senyawa flavonoid yang berlimpah. Sifat flavonoid menurut beberapa penelitian acuan oleh bebeapa pakar kesehatan dunia terbukti tak hanya baik sebagai detoksifikasi aktif, tetapi memiliki kemampuan anti mutasi gen dan anti degeneratif sel. Flavonoid dalam Sarang Semut cukup banyak sehingga memiliki 4 sifat utama yakni :

Anti karsinogen

Sifat untuk meredakan semua kondisi yang menyebabkan terjadi mutasi genetik dan kondisi degeneratif sel karena penyimpangan DNA seperti pertumbuhan abnormal.

Anti proliferasi

Sifat untuk menghindari pertumbuhan dan penggandaan sel abnormal seperti sel tumor dan sel kanker, termasuk pula mencegah terbentuknya sel-sel abnormal yang berawal dari situasi tak normal dalam tubuh seperti kista lemak dan nekrosis.

Induksi apoptosis

Sifat untuk memicu sel abnormal untuk mematikan dirinya sendiri dengan mengubah beberapa enzim yang sifatnya memberi efek sel abnormal untuk tidak berperilaku wajar seperti tidak menyerap sari makanan dengan baik.

Inhibisi Angiogenesis

Perilaku untuk menahan aliran darah menuju sel abnormal sehingga sel akan kekurangan asupan makanan, menjadi layu dan akhirnya kempis dan mati.

Senyawa lain yang berperan dalam Sarang Semut adalah aneka ragam antioksidan lain macam tokoferol, polifenol, tannin, alkaloid dan beberapa jenis vitamin yang membantu proses detoksifikasi, penghambatan munculnya sel abnormal dan sudah tentu mengatasi perilaku tidak normal seperi kemunculan kista.

Dengan terapi teratur menggunakan larutan Sarang Semut, Anda akan mendapatkan pembentukan benjolan kelenjar lemak yang muncul tadi akan melunak, mengecil dan akhirnya sepenuhnya hilang tanpa operasi. Jelas solusi terbaik untuk kista lemak payudara? Sarang Semut, obat herbal kista lemak payudara yang direkomendasi beberapa pakar kesehatan dunia.

Tentang Penulis

Artikel dibuat oleh tim penulisan deherba.com kemudian disunting oleh Cindy Wijaya seorang editor dan penulis beragam artikel kesehatan. Ia senang meriset dan berbagi topik-topik kesehatan dan pemanfaatan herbal. Tinggal di Bogor “kota hujan” sehingga mencintai suasana hujan dan sering mendapat inspirasi ketika hujan. Silakan klik di sini untuk kontak penulis via WhatsApp.

Anda mendapat manfaat dari artikel-artikel kami? Mohon berikan ulasan untuk terus menyemangati kami menulis > Google Review

{"email":"Email address invalid","url":"Website address invalid","required":"Required field missing"}